Your basket is currently empty!
Menelisik tanah lebih mendalam, populasi collembola bisa mencapai 10⁴/m² lho sob. Namun uniknya hanya memberikan kontribusi biomassa yang kecil, karena ukurannya yang mini dengan panjang < 1 mm. Collembola umumnya hanya dapat hidup pada permukaan tanah dengan kondisi lembab, walaupun ada juga yang dapat hidup pada lapisan tanah lebih dalam.
⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
Pada siklus hara tanah, collembola berperan sebagai agen aktif dalam proses fragmentasi seresah tanaman. Si kecil imoet ini pekerja keras ternyata, sungguh keanekaragaman fauna tanah yang wajib dilestarikan bersama.
⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
Inspired by beautiful picture @anne_marie_photographie
⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
Gimana sob, sudah kenal tanah lebih dekat sekarang?
Leave a Reply