fbpx

Hara K (Potassium), dari mana asalnya ya? #soilscience

Sobb, pernahkah kamu membayangkan dari mana sih asal hara K (potassium/kalium) di muka bumi ini? Apakah hanya ada begitu saja? Apakah hasil kerja mesin-mesin pabrik raksasa? Atau disintesis dari lab-lab canggih yang ada di luar negeri sana? Yuk bahas lebih lanjut ..

Pada dasarnya sebagian besar unsur hara yang ada di muka bumi ini berasal dari magma yang ada dalam inti bumi. Magma yang ada mengalami kristalisasi dan membentuk kristal2 penyusunan batuan beku. Contoh kristal/mineral yang mengandung potasium adalah K-Feldspar ±16% dan Mika ±5,2%. Di lokasi penambangan batuan, ore dari potasium adalah Sylvite. Mineral primer tersebut akan melapuk, lalu mengion, dan kemudian diserap oleh tanaman.

Jadi pupuk potasium pabrikan yang sobat beli di toko-toko pertanian itu juga berasal dari alam sob! Bukan sembarang buatan orang apalagi makhluk gaib yaa, semoga bermanfaat 😄

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *